Cara Ajukan KPR Melalui Bpjs Ketenagakerjaan

kpr bjs ketenagakerjaan

Infobpjs.id- Memilki impian rumah pribadi dan tinggal bersama keluarga dengan penuh kebahagian dalam rumah. Tanpa harus memikirkan biaya sewa rumah setiap bulannya. Sehingga uang untuk menyewa dapat di alokasi untuk mencukupi kebutuhan lain. Dalam mewujudkan impian punya rumah pribadi saat ini peserta aktif dapat mewujudkan mimpinya. Dengan cara mengajukan KPR melalui Bpjs Ketenagakerjaan.

Keinginan memiliki rumah secara pribadi agar memberikan kesejahteraan hidup bagi anggota keluarga yang tinggal di dalam rumah. Merupakan imipian bagi setiap orang yang memiliki anggota keluraga. Saat ini untuk mewujudkan mimpi memiliki rumah pribadi dengan penghasilan minim atau kecil dapat terelisasikan segera. Sebagai peserta aktif dari Bpjs ketenagakerjaan dapat mengajukan pinjaman KPR dengan mudah dan persyaratan yang telah di tentukan.

Dengan adanya kemudahan sebagai solusi untuk anda yang ingin memiliki rumah. Bpjsketenagakerjaan memberikan pelayanan yang dapat di gunakan untuk peserta aktif dalam mengajukan KPR. Sehingga peserta yang memiliki penghasilan minim mendapatkan kesempatan untuk punya rumah pribadi. Sebagai syarat yang harus anda penuhi untuk mengajukan KPR sebagai berikut.

Sebagai Syarat Untuk Proses Pengajuan.

Sebelum anda dapat mengajukan KPR menggunakan data kepesertaan sebaiknya anda untuk menyesuaikan syarat pengajuan. Agar proses pengajuan dapat KPR medapat persetujuan dari pihak Bpjs Ketenagakerjaan dan juga pihak Bank sebagai memberikan pinjaman kepada anda. Untuk syarat yang harus terpenuhi sebagai berikut.

  • Kepesertaan menjadi anggota Bpjsketenagakerjaan aktif dan berjalan sudah satu tahun.
  • Tidak pernah memiliki cataan jelek serta ertib dalam administratif peserta.
  • Memiliki iuran aktif
  • Tidak punya rumah pribadi
  • Mendapat persetujuan dan rekomnedasi oleh pihak Bpjsketenagakerjaan
  • Dan memenuhi syarat kriteria pengajuan dari pihak Bank penyalur pinjaman.
BACA  Syarat dan Cara Pinjam 25 Juta BPJS Ketenagakerjaan

Untuk peserta yang akan mengajukan subsidi KPR akan menerima subsidi sebesar 99% dengan jangka waktu selama 20 Tahun. Untuk skema pengajuan yang dapat anda lakukan sebagai berikut.

Skema pengajuan KPR.

  1. Mengajukan KPR ke bank BTN Sebagai penyalur yang kerja sama.
  2. Bank melakukan proses verifikasi data dan mengecek BI checking anda. Lalu mengirmkan data ke kantor Bpjs Ketenagakerjaan agar menverifikasi data peserta
  3. Setelah data anda terverifikasi lalu pihak bpjs ketenagakerjaan mengirimkan data anda kembali beserta formulir pesetujuan.
  4. Saat verifikasi data selesai mendapatkan formulir persetujuan. bank akan merealisikan pengajuan KPR.

Sangat mudah cara mengajukan dengan berbagai syarat pegajuan KPR yang harus terpeniuhi. Pengajuan melalui Bpjs Ketenagakerjaan adalah solusi bagi peserta yang ingin punya rumah pribadi . Pengajuan dapat anda lakukan hanya berlaku sekali saja. Semoga bermanfaat dan terimakasih .

You May Also Like

About the Author: admin